Sepak Takraw SEA Games 2023, Wakil Ketua.ASTAF Syafrizal Adek: Sejarah Baru Terukir Dengan.22 Emas Diperebutkan

    Sepak Takraw SEA Games 2023, Wakil Ketua.ASTAF Syafrizal Adek: Sejarah Baru Terukir Dengan.22 Emas Diperebutkan



    Padang - - Menyoal persiapan Kamboja selaku tuan rumah SEA Games 2023 yang mengadakan pertemuan antara Sekretaris NOC dan Ketua Panitia SEA Games Kamboja Vath Chamreun dengan Presiden ASTAF, Dato Abdul Halim Kader baru-baru ini menghasil keputusan yang sangat baik bagi pengembangan cabang sepaktakraw, baik tingkat Asia maupun dunia.

    Demikian perbincangan Vice Presiden Sepaktakraw Asia (ASTAF), Syafrizal Baktiar kepada media ini, Minggu (22/1/2023), karena perjuangan Dato Abdul Halim Kader selaku President Sepaktakraw Asia mampu menegosiasikan jumlah nomor sepaktakraw pada SEA Games Kamboja 2023 menjadi 22 medali emas yang diperebutkan.

    "Kalau pada SEA Games 2021 lalu hanya memperebutkan 8 medali emas, pada SEA Games 2023 akan memperebutkan 22 nomor pertandingan atau 22 medali emas, " terang Syafrizal Bakhtiar yang akrab disapa Syafrizal Adek ini, Minggu (22//1/2023).

    Informasi teranyer disampaikan Syafrizal Adek, bahwa Presiden ASTAF, Dato Abdul Halim Kader benar-benar negosiator yang handal sehingga mampu meyakin Sekretris NOC Kamboja dan Ketua Panitia SEA Games Kamboja 2023, dimana disepekati disamping nomor sepaktakraw 6 putra dan 4 putri ditambah dengan kategori Chinlone (Sepakrago-red) yang terdiri 4 nomor putra dan 4 nomor putri, hal hasil 22 medali emas akan diperebutkan pada SEA Games 2023, yang akan berlangsung 6 hingga 16 Mei di Phnom Penh, Kamboja.

    Kesepakatan mempertandingkan Sepaktakraw memperebutkan 22 medali emas telah direlease oleh Presiden Astaf, Datuk Abdul Halim Kader diberbagai media setelah pertemuan dengan Sekretaris NOC dan Ketua Panitia SEA Games Kamboja pekan lalu.   

    "Masyarakat pesepaktakraw Asia antusias sekali merespon hal ini, Karena dengan Jumlah Nomor Pertandingan yang banyak untuk diperebutkan, maka peluang untuk negara-negara peserta mendapatkan medali jadi terbuka dan lebih besar, ujar Syafrizal, mantan Ketua PSTI Sumbar ini 

    Lebih rinci dijelas Syafrizal Adek, pada SEA Games 2023, dengan adanya 22 medali emas yang diperebutkan itu perkembangan sepaktakraw di Asia Tenggara jadi lebih pesat dan lebih digandrungi memasyarakat dan seraya berharap Indonesia mampu meraih medali Emas pada kesempatan di SEA Games Kamboja, Medio Mei 2023 mendatang.

    Adi Kampai

    Adi Kampai

    Artikel Sebelumnya

    Sayangkan Desas-Desus Soal Bertandatangan,...

    Artikel Berikutnya

    Dihadiri Bupati Benny Utama, Ketua LKAAM...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    InshaAllah Jalan Lingkar Lubuk Basung Ibukota Kabupaten Agam Segera Dibangun
    Blusukan ke Pakan Labuah, Temui Warga dan Mohon Doa Restu
    HUT Kabupaten Pasaman Ke-79, Anggota DPRD Pasaman Fadly Mimanda Putra Ucapkan Selamat

    Ikuti Kami